Selasa, 24 Oktober 2023

Mengenal Kabinet Indonesia Maju

Kabinet Indonesia Maju adalah Kabinet Pemerintahan yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden KH. Ma'ruf Amin Periode Tahun 2019-2024

Kabinet Indonesia Maju terdiri dari 4 Menteri Koordinator dan 30 Menteri Bidang. Dengan rincian sebagai berikut :

Presiden dan Wakil Presiden :

Joko Widodo (https://www.presidenri.go.id/)

KH. Ma'ruf Amin (https://www.wapresri.go.id/)

4 Menteri Koordinator :

  1. Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan : Mohammad Mahfud Md. (https://polkam.go.id/)
  2. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian : Airlangga Hartarto (https://www.ekon.go.id/)
  3. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan : Muhadjir Effendy (https://www.kemenkopmk.go.id/)
  4. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi : Luhut Binsar Pandjaitan (https://maritim.go.id/)
30 Menteri Bidang
  1. Menteri Sekretaris Negara : Pratikno (https://www.setneg.go.id/)
  2. Menteri Dalam Negeri : Muhammad Tito Karnavian (https://www.kemendagri.go.id/)
  3. Menteri Luar Negeri : Retno Lestari Priansari Marsudi (https://kemlu.go.id/portal/id)
  4. Menteri Pertahanan : Prabowo Subianto : (https://www.kemhan.go.id/menhan)
  5. Menteri Agama : Yaqut Cholil Qoumas (https://www.kemenag.go.id/)
  6. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia : Yasonna H. Laoly (https://kemenkumham.go.id/)
  7. Menteri Keuangan : Sri Mulyani Indrawati (https://www.kemenkeu.go.id/home)
  8. Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi : Nadiem Anwar Makarim (https://www.kemdikbud.go.id/)
  9. Menteri Kesehatan : Budi Gunadi Sadikin (https://www.kemkes.go.id/id/home)
  10. Menteri Sosial : Tri Rismaharini (https://www.kemensos.go.id/)
  11. Menteri Ketenagakerjaan : Ida Fauziyah (https://kemnaker.go.id/)
  12. Menteri Perindustrian : Agus Gumiwang Kartasasmita (https://kemenperin.go.id/)
  13. Menteri Perdagangan : Zulkifli Hasan (https://www.kemendag.go.id/)
  14. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral : Arifin Tasrif (https://www.esdm.go.id/)
  15. Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat : Mochamad Basuki Hadimuljono (https://pu.go.id/)
  16. Menteri Perhubungan : Budi Karya Sumadi (https://dephub.go.id/)
  17. Menteri Komunikasi dan Informatika : Budi Arie Setiadi (https://www.kominfo.go.id/)
  18. Menteri Pertanian :  Andi Amran Sulaiman (https://www.pertanian.go.id/)
  19. Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan : Siti Nurbaya (https://www.menlhk.go.id/)
  20. Menteri Kelautan dan Perikanan : Sakti Wahyu Trenggono (https://kkp.go.id/)
  21. Menteri Desa, Pembangunan Daerah tertinggal dan Transmigrasi : A. Halim Iskandar (https://kemendesa.go.id/)
  22. Menteri Agraria dan tata ruang : Hadi Tjahjanto (https://www.atrbpn.go.id/)
  23. Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional : Suharso Momoarfa (https://www.bappenas.go.id/)
  24. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dam Reformasi Birokrasi : Abdullah Azwar Anas (https://www.menpan.go.id/site/)
  25. Menteri Badan usaha Milik Negara : Erick Thohir (https://www.bumn.go.id/)
  26. Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah : Teten Masduki (https://kemenkopukm.go.id/
  27. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif : Sandiaga Salahuddin Uno (https://kemenparekraf.go.id/)
  28. Menteri Pmberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak : I Gusti Ayu Bintang Darmavati (https://www.kemenpppa.go.id/)
  29. Menteri Investasi : Bahlil Lahadalia (https://www.bkpm.go.id/)
  30. Menteri Pemuda dan Olahraga : Ario Bimo Nandito Ariotedjo (https://www.kemenpora.go.id/)

Referensi :

https://www.presidenri.go.id/kabinet-indonesia-maju/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar